SuaraSulsel.id - Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman membahas konsep pembangunan lembaga permasyarakatan (lapas) terbuka bersama Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham).
Direktur Jenderal (Dirjen) Hak Asasi Manusia (HAM) Kemenkumham Mualimin Abdi mengaku pihaknya tertarik dengan ide wagub Sulsel soal lapas dengan konsep tersebut.
"Wagub Sulsel punya ide lapas dengan konsep terbuka. Lapas terbuka di Sulsel itu rencananya dibangun di daerah dingin," ungkapnya seperti dikutip dari Antara, Rabu (25/8/2020).
Menurut Mualimin, pembahasan konsep lapas terbuka itu merupakan bentuk kerja sama dan koordinasi yang baik antara Pemprov Sulsel dengan Kemenkumham.
Baca Juga: Diduga Selundupkan Burung Murai, 2 WNI Ditembak Mati Tentara Malaysia
Di lain pihak, Andi mengemukakan lapas dengan konsep terbuka itu rencananya dibangun di daerah Pucak, Kabupaten Maros.
Ia menilai lapas terbuka membuat warga binaan nantinya bisa berkreasi. Mereka akan dibina sampai bisa mandiri, termasuk dilatih peternakan dan perkebunan.
"Lapas dengan konsep alam terbuka. Lapas terbuka, jadi tidak dikurung lagi," ujarnya.
Lebih lanjut, wagub Sulsel itu menambahkan kalau ada pesantren alam, tak menutup kemungkinan ada lapas alam, supaya saat warga binaan bebas, mereka bisa kembali menjalani kehidupan normal.
Dalam pertemuan tersebut turut dihadiri oleh Kepala Kanwil Kemenkumham Provinsi Sulawesi Selatan Harun Sulianto, Sekretaris Dirjen HAM Direktur Kerjasama HAM Direktur Pelayanan Komunikasi Masyarakat serta para Kepala Divisi Kemenkumham Sulsel.
Baca Juga: Pandemi Covid-19 Jadi Acuan KUA-PPAS APBD Pontianak 2021
Berita Terkait
-
Andalan Hati Klaim Unggul 61 Persen, DIA Klaim Menang 57 Persen
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Bayar Rp25 Juta untuk Surat Sakit? Drama Tersangka Skincare Merkuri Mira Hayati di Makassar
-
Kampus Pemberi Gelar Doktor ke Raffi Ahmad Klaim Resmi Terdaftar di Kemenkumham RI
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
Terkini
-
Progam Special BRIguna, Suku Bunga Mulai dari 8,129% dan Diskon biaya Provisi 50%
-
Berani Jujur! 3 Kepala KUA di Takalar Kembalikan Uang Gratifikasi dari Calon Pengantin
-
Kalah Pilkada 2024 Tidak Boleh Langsung Menggugat ke MK, Ini Aturannya
-
Unggul Versi Quick Count, Sudirman: Jangan Bereuforia!
-
Pilkada Sulsel 2024: Disabilitas dan Warga Binaan Antusias Menyalurkan Hak Pilih