Kapolsek Binamu, AKP Blasius Basthion menjelaskan, Sayuti saat ini sudah diamankan oleh polisi.
Atas laporan kasus dugaan kekerasan seksual terhadap korban berisinial A.
"Sudah diamankan dan dalam proses penyelidikan," ucap Blasius saat dihubungi, Minggu, 13 April 2025.
Blasius membenarkan pihak keluarga korban sempat protes dengan cara memblokir jalan dan meminta agar keluarga terduga pelaku diusir dari kampung.
Baca Juga: Ngaku Janda Padahal Suami Merantau: Rumah IRT di Jeneponto Digeruduk Massa
Namun, polisi berhasil menenangkan dan meminta agar pihak keluarga korban mempercayakan kasus ini sepenuhnya kepada kepolisian.
"Kami minta agar pihak keluarga tetap tenang dan mempercayakan kasus ini diselesaikan lewat proses hukum," sebutnya.
Kejadian ini membuat lalu lintas padat merayap. Namun, kata Blasius, pihaknya berhasil membuka jalan yang diblokade usai negosiasi panjang dilakukan dengan keluarga korban.
Polisi juga akan tetap memantau lokasi kejadian agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diharapkan.
"Di lokasi sudah kondusif. Tidak ada pengrusakan atau pun pengusiran," jelas Blasius.
Baca Juga: Batal Nikah Gegara Uang Panai? Rumah Calon Pengantin Pria di Jeneponto Hancur
Sementara, dari pengakuan korban, terduga pelaku merupakan bosnya di salah satu toko bahan bangunan.
Berita Terkait
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
Menteri Arifah Minta Kampus Lain Contoh UGM, Pecat Langsung Guru Besar Pelaku Pelecehan
-
Bantah Cekik Pramugari Wings Air, Begini Penjelasan Anggota DPRD Sumut Megawati
-
Pencurian di Malang, CCTV Bongkar Aksi 2 Maling
-
Viral Anggota DPRD Sumut Ngamuk hingga Cekik Pramugari di Pesawat, Begini Kejadiannya
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025, BRI Siap Proaktif dalam Pelayanan Haji
-
Pimpin PERBANAS, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
SPMB 2025 Sulsel: Kuota Domisili Berkurang, Afirmasi Ditambah
-
Tembok yang Membelah Semangat Unhas
-
Tambang Emas di Luwu, Gubernur Sulsel: Jangan Sampai Rakyat Hanya Jadi Korban