SuaraSulsel.id - Belanja harian merupakan aktivitas yang dilakukan oleh setiap orang guna memenuhi kebutuhan sehari-hari. Terkadang, belanja harian menjadi satu aktivitas yang memakan waktu dan tenaga.
Bagaimana tidak? Dengan jadwal yang padat dan kesibukan yang tak tentu waktu, banyak orang mencari cara agar belanja harian menjadi lebih efisien. Yup, beruntungnya, dengan teknologi yang semakin maju, hal tersebut pun bisa dicapai.
Pasalnya, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk. atau BRI menawarkan inovasi yang memberikan kemudahan dalam berbagai transaksi keuangan, termasuk belanja harian lewat mobile banking BRImo.
Mobile banking BRImo tidak hanya sekadar aplikasi kirim uang saja, melainkan sebuah mobile banking serbaguna yang memudahkan berbagai aktivitas finansial, termasuk belanja harian. Dengan berbagai fitur unggulan, mobile banking BRImo memungkinkan Nasabah untuk melakukan transaksi belanja dengan cepat dan aman.
Baca Juga: BRI Dorong Inklusi Keuangan Indonesia, Catatkan Pertumbuhan Tertinggi di Asia Tenggara
Nasabah juga dapat menikmati berbagai kemudahan mulai dari pembelian barang, pembayaran tagihan, hingga transfer dana, semuanya hanya dengan beberapa ketukan di layar smartphone.
Dengan kata lain, mobile banking BRImo menjadi solusi ideal bagi Nasabah yang ingin menyederhanakan rutinitas belanja harian. Mobile banking BRImo pun memberikan akses ke berbagai layanan dan penawaran menarik yang tidak hanya menghemat waktu tetapi juga uang.
Lantas, mau tahu bagaimana belanja harian menggunakan mobile banking BRImo? Ikuti langkah-langkah di bawah ini, ya!
Cara Belanja Harian di BRImo
Untuk melakukan belanja harian di mobile banking BRImo, caranya pun mudah. Nasabah tidak perlu pindah aplikasi untuk belanja harian, karena di BRImo pun sudah bisa.
Baca Juga: BRI Dominasi Penyaluran KUR di Sulsel, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lokal
1. Pilih menu “Lifestyle” di BRImo.
2. Pilih “Kebutuhan Harian” kemudian “Belanja Harian”.
3. Masukkan alamat pengantaran untuk mendapat lokasi Alfamart terdekat.
4. Masukkan belanjaan ke dalam keranjang.
5. Klik “Pesan” setelah memeriksa total harga belanjaan.
6. Pilih rekening untuk melakukan pembayaran, kemudian klik “Konfirmasi”.
7. Transaksi berhasil! Tinggal tunggu belanjaanmu diantar.
Nah, dengan melakukan 7 langkah tersebut, kamu sudah bisa belanja harian dengan 1 aplikasi, yakni mobile banking BRImo. Mudah, satsetsatset, dan tak memakan waktu lama, bukan?
Jadi, tak usah pikir panjang lagi, saatnya unduh dan gunakan mobile banking BRImo sekarang juga biar transaksi sehari-hari makin mudah dan tak repot.
Berita Terkait
-
OPPO Run 2024 di Bali Pecah Rekor! 5.000 Pelari dari 23 Negara Ikut Meramaikan
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
Promo Spesial Hotel Indigo Bintan: Staycation Hemat Pakai Kartu BRI!
-
Dapatkan Diskon Kimukatsu Malang & Surabaya, Bayar Pakai BRImo!
-
Liburan Hemat Akhir Tahun! Nikmati Diskon Hotel di Agoda Pakai Kartu Kredit BRI
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri
-
Dikenal Religius, Oknum Dosen Unhas Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi