SuaraSulsel.id - Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Barat memberikan bantuan kepada siswa SD bernama Firdaus yang tidak mempunyai sepatu pergi ke sekolah di Kabupaten Mamuju Tengah.
"Firdaus telah viral di media sosial karena pergi ke sekolahnya di SD Desa Kuo Kecamatan Pangale Kabupaten Mamuju Tengah, tanpa menggunakan sepatu, dan hanya menggunakan sandal jepit," kata Kepala Diknas Sulbar, Mithar, Selasa 16 Juli 2024.
Diknas Sulbar telah turun memberikan bantuan dan menyerahkan sejumlah bantuan sekolah, berupa sepatu, tas dan seragam sekolah SD, kepada siswa tidak mampu tersebut.
"Masyarakat Sulbar sangat prihatin dan sedih melihat kondisi Firdaus yang viral di media sosial, karena tidak mampu membeli sepatu, namun tetap ingin bersekolah seperti anak SD lainnya, untuk menuntut ilmu," katanya.
Baca Juga: Sekolah Dasar di Kota Makassar Disegel Warga, Kadis Pertanahan Beri Jawaban Tegas
Menurut dia, kedua orang tua Firdaus berasal dari keluarga tidak mampu, sehingga mereka berterima kasih kepada pemerintah.
Karena Firdaus telah diberikan bantuan sekolah dengan disaksikan para guru di halaman sekolahnya di Desa Kuo.
"Bantuan ini sesuai arahan penjabat Gubernur Sulbar, Bahtiar, yang sangat menginginkan agar Firdaus diberikan bantuan karena telah bersemangat untuk tetap bersekolah di tengah keterbatasan ekonomi keluarganya," katanya.
Ia berharap, agar guru di SD Desa Kuo terus mendampingi Firdaus agar tetap memiliki semangat untuk bersekolah agar menjadi siswa sukses di masa depan.
Baca Juga: Siswa SMAN 11 Makassar Demo, Tuntut Dugaan Pungli Pembuatan Ijazah Diusut Tuntas
Berita Terkait
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Ucapan Hari Guru dari Anak SD yang Menyentuh Hati
-
Anak Ivan Sugianto Kini Berurai Air Mata, Reaksinya Saat Sang Ayah Bertindak Arogan Diungkit Netizen
-
Selamat! Ivan Sugianto Akhirnya Go International, Presiden Harus Menanggung Malu?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri