SuaraSulsel.id - Sebuah iklan penjualan pulau di Minahasa mendadak menjadi viral di X. Dari informasi di iklan tersebut, netizen membandingkan harga jual pulau ini dengan penjualan rumah di pemukiman elite Pondok Indah, Jakarta Selatan.
Iklan penjualan pulau di Minahasa ini diunggah ke Instagram beberapa waktu lalu. Iklan ini lalu diunggah kembali oleh akun @rollersk8erboi di X.
"Pertemanan saya secara kasual menjual pulau" tulis netizen pemilik akun.
Dalam iklan tersebut, nampak seorang netizen ingin menjual pulau yang ada di Maratua, Laut Celebes, Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara. Pulau tersebut memiliki luas kira-kira 1,68 hektar.
Baca Juga: Jengkel Dimarahi Orang Tuanya, Bocah Asal Sumenep Minggat ke Pulau Kangean
Pulau di Minahasa ini memiliki surat lengkap dan dijamin aman dengan harga jual Rp 28 miliar. Informasi lainnya menyebut bahwa pasir surut di lokasi ini memiliki luas 12 hektar.
Melihat harga penjualan pulai di Minahasa ini, netizen lalu meninggalkan berbagai komentar. Banyak yang membandingkan harga penjualan tersebut dengan salah satu rumah di pemukiman elite yang berada di Pondok Indah, Jakarta Selatan.
"Ternyata masih lebih mahalan rumah di Pondok Indah yang harganya Rp 270 miliar itu" balas netizen.
"Kok murah ya? Seharga rumah di kompleksnya HPH, seriusan?" komentar akun lainnya.
"Seharga kompleks weh wkwk" ungkap netizen.
Baca Juga: Tim Judo Bali Dominasi Perolehan Medali Emas Dan Perak, Ini Nama Pemenangnya
"Bisa pakai paylater gak sih biar dapat diskon banyak, minimal 100 persen" tulis salah satu akun X.
Berita Terkait
-
Biodata Navarone Foor, Pemain Keturunan Belanda-Pulau Kei Tiba-tiba Jadi WNI
-
Wajah Muram Wawonii dan Kawasi! Perbankan Diminta Hentikan Pendanaan ke Harita Group
-
Prabowo Usul Penjara Koruptor di Pulau Terpencil, Legislator DPR Sebut Aceh dan NTB Bisa Jadi Opsi
-
Sebut Proyek Perusak Alam Tetap Berlanjut, Warga Pulau Pari: Penyegelan Cuma Gimik!
-
Prabowo Mau Bikin Penjara Khusus Koruptor di Pulau Terpencil, KPK: Mereka Jangan Dikasih Makan!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin