SuaraSulsel.id - Seorang anak di Kota Makassar berinisial SI (11) tertembak senapan angin oleh temannya sendiri. Ia dilarikan ke rumah sakit setelah tertembak di bagian dada.
Peristiwa itu terjadi di Jalan Ujung Bori, Kecamatan Manggala, Kota Makassar pada Sabtu, 20 Mei 2023, malam. Hubungan antara korban dan pelaku berinisial IC adalah teman akrab.
Saat kejadian, pelaku diketahui sedang bermain bersama korban. Pelaku lalu diminta oleh saudaranya untuk menyimpan senapan angin ke sebuah lemari.
"Dan saat disimpan, korban tiba-tiba masuk ke kamar. Mereka sempat maini itu senapan. Padahal ada pelurunya dan sudah dikokang. Kakak ku lupa kasih keluar," ujar saudara pelaku, Nurfadillah, Senin, 22 Mei 2023.
Baca Juga: Tak Tahu Ayahnya Terjerat Dua Kasus di KPK, Mario Dandy: Saya Gak Pegang HP di Tahanan
Nurfadillah mengaku tidak ada unsur kesengajaan sama sekali dalam kasus tersebut. Apalagi antara korban dan pelaku bersahabat.
"Polisi juga sudah periksa dan bilang ini musibah. Tidak disengaja sama sekali, korban juga sudah seperti anak angkat di rumah," jelasnya.
Awalnya SI diketahui hanya mengeluhkan sesak nafas dan dibawa ke rumah sakit. Saat dirontgen, ternyata ada proyektil yang bersarang di tubuhnya.
Kapolsek Manggala Kompol Syamsuardi mengatakan pihaknya sudah mengamankan pelaku setelah mendapat laporan dari pihak keluarga.
Sementara, korban masih dirawat di RSUP Wahidin.
Baca Juga: Ramadhan Sananta Gabung Persib Gantikan Ezra Walian, Benarkah? Cek Fakta Lengkapnya
"Alasan pelaku tidak sengaja, tapi ini sedang kita dalami karena keluarga korban melapor," ujar Syamsuardi.
Berita Terkait
-
Anak Muda Rentan Parkinson? Ini Fakta yang Harus Kamu Tahu Sebelum Terlambat
-
Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
-
Hotma Sitompul Berjuang Lawan Masalah Jantung dan Ginjal Sebelum Meninggal Dunia
-
Darurat Kekerasan Seksual Anak: Saat Ayah dan Kakek Jadi Predator, Negara Malah Pangkas Anggaran
-
Menantu Bagikan Potret Hotma Sitompul Sebelum Meninggal Dunia
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!
-
Awas! Merek Produk UMKM Bisa Dicuri, Begini Cara Amankan dengan Biaya Murah
-
Euromoney Private Banking Awards 2025 Bukti Keandalan Wealth Management BRI
-
Spekulan Mengintai! Kenaikan Harga Emas Bisa Jadi Bumerang untuk Anda, Ini Kata Ahli