SuaraSulsel.id - Penampilan gemas dan apik Farel Prayoga dan Arsy Hermansyah menuai kritik. Karena dianggap tidak menyanyikan lagu yang sesuai umur mereka.
Farel Prayoga bocah yang duduk di Sekolah Dasar. Begitupula Arsy Hermansyah yang masih anak-anak. Dianggap tidak pantas menyanyikan lagu orang dewasa.
Mengutip Suara.com, Farel Prayoga menjadi rebutan media. Setelah muncul di Istana Negara menyanyikan lagu Ojo Dibanding-bandingke di depan Presiden Jokowi. Bertepatan dengan perayaan HUT RI ke-77 bulan Agustus.
Namun, sebelum itu, Farel Prayoga juga sudah lebih dahulu tenar di Youtube serta Tiktok berkat video cover lagu ciptaan Abah Lala yang viral. Lambat laun, Farel makin sering mendapat panggung, baik di berbagai acara resmi, televisi, dan terbaru, berduet bersama putri produser musik Anang Hermansyah, Arsy Hermansyah.
Baca Juga: Netizen Maha Benar, Farel Prayoga "Diobok-Obok" Arsy Hermasyah
Tampil di sebuah acara anak-anak di televisi, Farel yang mengenakan pakaian bernuansa kuning, duet dengan Arsy yang mengenakan gaun hijau layaknya seorang putri raja. Keduanya dengan fasih dan indah menyanyikan lagu Ojo Dibanding-bandingke ciptakan penyanyi lagu Jawa asal Boyolali itu.
Potongan video duet mereka diunggah oleh akun @lambegosiip dan menuai banyak komentar.
Banyak yang memuji, namun tak sedikit juga yang menyayangkan mengapa keduanya viral lantaran menyanyikan lagu-lagu orang dewasa.
Para netizen ini menilai, seharusnya mereka menyanyikan lagu yang seusia mereka. Mereka pun berharap agar lebih banyak penulis lagu yang peduli menulis lagu untuk anak-anak.
"Bagus mereka klo bisa nyanyi lagu lagu sesuai umur deh. Untuk pencipta lagu dan ada kontribusi bidang seni galakan lagi lagu anak-anak," tulis @rahayu.elinsri
Baca Juga: 6 Fakta Farel Prayoga: Berawal dari Pengamen Hingga Jawabannya Soal Agama Jadi Sorotan
"Kangen Josua nyanyi “diobok obok”, Tasya nyanyi “libur telah tiba”, Saskia Geofani nyanyi “ayo menabung”,
trio Kwek Kwek, Chica Koeswoyo, Adi Bing Slamet, Puput Novel, Puput Melati, dll," tulis @mohammadagus1973
Berita Terkait
-
6 Babysitter Anak Artis dengan Gaji Termahal, Pengasuh Putri Sisca Kohl Jadi Sorotan
-
Gelar Pesta Ulang Tahun, Sikap Kris Dayanti ke Arsy dan Arsya Hermansyah Ramai Disorot
-
Buka Bersama Keluarga, Panggilan Arsy Hermansyah untuk Kris Dayanti Curi Atensi
-
Cerita Sedih Arsy Ingin Belikan Ashanty Tas tapi Tak Punya Uang, Perilakunya Jadi Sorotan Netizen
-
Berapa Uang Saku Arsy Hermansyah? Rela Tidak Jajan demi COD Slime sampai Ashanty Heran
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional