SuaraSulsel.id - Akibat kabel listrik melintang di jalan raya, pengendara motor yang sedang berboncengan terjerat kabel di leher. Korban harus dilarikan di puskesmas terdekat.
Mengutip Telisik.id -- jaringan Suara.com, informasi yang diperoleh dari warga yang berada di sekitar kejadian, kecelakaan tersebut berawal dari petugas PLN yang sedang memasang kabel di tiang listrik menuju rumah warga.
Keluarga korban, Gasir mengatakan, kejadian tersebut merupakan kelalaian pihak PLN. Karena tidak ada pengawasan di jalan raya.
"Harusnya ada pengawasan saat pemasangan atau penarikan kabel di jalan," tutur Gasir.
Sementara itu, seorang petugas PLN, Karlin menuturkan, pihaknya tidak melihat motor yang sedang melintas.
"Sehingga pengendara terkait dan jatuh," ucapnya.
Pihaknya pun mengaku salah dan akan lebih berhati-hati lagi saat bekerja, serta mengadakan pengawasan di jalan saat menarik kabel yang melintang di jalan.
Warga yang mengendarai sepeda motor yang berasal dari Waumere, Kecamatan Tiworo Kepulauaan, Kabupaten Muna Barat, mengalami kecelakaan lalu lintas.
Saat melintas di Jalan poros Lagadi-Tondoasi, tepatnya tidak jauh dari perbatasan dengan Desa Wapae Jaya, Sabtu (21/5/2022), sekira pukul 17.40 Wita.
Baca Juga: Hujan Lebat Disertai Angin Kencang, Listrik Pekanbaru Padam 7 Jam
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Bank Mandiri Resmi Buka Livin Fest 2025 di Makassar, Sinergikan UMKM dan Industri Kreatif
-
GMTD Diserang 'Serakahnomics', Kalla Ditantang Tunjukkan Bukti
-
Dugaan Korupsi Pengadaan Bibit Nanas di Sulsel, Kejati Kejar Dana Rp60 Miliar
-
Kejati Geledah Ruang Kepala BKAD Pemprov Sulsel Dijaga Ketat TNI
-
BREAKING NEWS: Kejati Sulsel Geledah Kantor Dinas Tanaman Pangan