SuaraSulsel.id - Kunjungan Ganjar Pranowo, Gubernur Jawa Tengah di sejumlah kota di Sulawesi Selatan masih berlangsung hingga Minggu 8 Mei 2022.
Pagi tadi usai melaksanakan jalan pagi dengan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo di Lapangan Karebosi Makassar, Ganjar dan Syahrul melanjutkan pertemuan di salah satu warung kopi di Jalan Bandang, Kota Makassar.
Ganjar yang mengenakan kaos berwana hitam, sementara Syahrul Yasin Limpo mengenakan jaket berwarna merah dengan dalaman kaos oranye.
Keduanya nampak santai menikmati kopi susu khas warkop. Ditemani kuliner tradisional Bugis Makassar.
Baca Juga: Koleksi Kendaraan 4 Bakal Calon Presiden 2024, Punya Siapa yang Termahal?
Meski terlihat santai, namun obrolan kedua tokoh nasional ini begitu serius. Membahas banyak hal mengenai perkembangan dan kemajuan pertanian di Indonesia.
Ganjar mengutarakan bahwa Propinsi Jawa Tengah merupakan pendukung utama program-program pertanian. Terutama pemanfaatan KUR pertanian. Jawa Tengah menjadi pengguna KUR pertanian terbesar di Indonesia.
Ganjar Pranowo dan Syahrul Yasin Limpo merupakan sahabat dekat. Semasa Syahrul masih menjabat Gubernur Sulawesi Selatan, dan juga sebagai Ketua Asosiasi Pemerintah Propinsi Seluruh Indonesia.
Gubernur Jawa Tengah ini menjadi teman diskusi terbaik SYL masa itu mengenai pertanian.
Pada banyak kesempatan, Ganjar kerap memanggil Syahrul Yasin Limpo dengan sebutan "komandan". Sebutan yang melekat untuk SYL selama ini.
Seperti pertemuan hari ini, Ganjar kembali menyebut SYL dengan kata komandan.
Berita Terkait
-
Ganjar Pasang Badan! Hadiri Sidang Hasto, Beri Dukungan Moral di Tengah Kasus Suap PAW
-
Tonton Langsung Sidang Kasus Sekjen PDIP, Ganjar Pranowo: Semangat Mas Hasto
-
Kongres PDIP Terus Ditunda, Ganjar Pranowo Ungkap Alasan 'Hari Baik', Tapi Ada Apa Sebenarnya?
-
Ganjar: Nggak Boleh Ada Matahari Kembar, Nanti Pemimpinnya Bingung, Anak Buahnya Bingung
-
Ganjar Pranowo: Tren Suara dari Bawah Masih Menginginkan Megawati Jadi Ketua Umum PDIP Lagi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!
-
Awas! Merek Produk UMKM Bisa Dicuri, Begini Cara Amankan dengan Biaya Murah
-
Euromoney Private Banking Awards 2025 Bukti Keandalan Wealth Management BRI
-
Spekulan Mengintai! Kenaikan Harga Emas Bisa Jadi Bumerang untuk Anda, Ini Kata Ahli