SuaraSulsel.id - Minyak goreng sebanyak 10.300 liter disalurkan oleh Pemerintah Provinsi Gorontalo di dua Kecamatan di wilayah Kabupaten Bone Bolango, Sabtu (9/4/2022).
Dua kecamatan tersebut yakni di Kecamatan Kabila, dan Kecamatan Kabila Bone.
Saat menyalurkan bantuan tersebut Gubernur Gorontalo, Rusli Habibie mengatakan Provinsi Gorontalo sendiri mendapatkan jatah 1 juta liter minyak goreng yang telah disalurkan ke beberapa Kabupaten seperti Pohuwato, Boalemo, Gorontalo, Kota Gorontalo, Gorontalo Utara dan Bone Bolango.
“Untuk Bone Bolango sendiri hari ini kita salurkan di dua lokasi yaitu Kecamatan Kabila Bone dan Bonepantai,” kata Gubermur Rusli seperti dilansir Gopos.id – Jaringan Suara.com.
Ia pun mengajak seluruh masyarakat untuk mensyukuri perhatian Pemerintah. Khususnya perhatian dari Presiden RI Joko Widodo yang selalu memperhatikan kondisi masyarakat seluruh Indonesia.
Gubernur Gorontalo dua periode itu mengungkapkan, harga minyak goreng ini untuk di kalangan agen dijual Rp13 ribu dan untuk penyalur dijual Rp14ribu.
“Jadi jika ada yang menjual melebihi dari harga tersebut segera dilaporkan ke pihak Kepolisian. Hari ini juga turut mendampingi saya Kapolres Bone Bolango AKBP Emile Reisitei Hartanto,” ungkapnya.
Ia menambahkan untuk masyarakat penerima PKH sendiri, Presiden Jokowi memberikan subsidi minyak goreng selama 3 bulan sejak April hingga Juni nanti.
Olehnya itu Ia menghimbau masyarakat tidak perlu memborong karena nantinya setiap Kepala Keluarga akan mendapatkan jatah 10 liter minyak goreng.
Berita Terkait
-
Jubir PDIP Sebut Ada Kepanikan, Ganjar Singgung Efek Jokowi Kampanye di Purwokerto
-
Mengukur Pengaruh Prabowo, Jokowi Hingga Anies di Pilkada Jakarta, Siapa Yang Lebih Menguntungkan Buat Paslon?
-
RK dan Ahmad Luthfi Manfaatkan Pengaruh Jokowi di Pilkada, PDIP Singgung 'Tukang Kayu' yang Sudah Rontok
-
Jokowi Turun Gunung Kampanyekan Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Jateng, PDIP: Itu Bentuk Ekspresi Kepanikan
-
Momen Lucu Jokowi Wudhu Bertemu Pria dengan Kaos Bertuliskan "2019 Ganti Presiden", Netizen: Cemas Kau!
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
KPK Kejar Aliran Uang Korupsi Kereta Api Sulsel
-
Kisah Pilu Pengungsi Lewotobi: "Lari Hanya Pakai Baju di Badan"
-
Kabar Baik! Wapres Gibran Janji Bahas Kelanjutan Pembangunan Stadion Sudiang
-
Dukung Ekonomi Hijau dan Inklusif, BRI Catat Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Rocky Gerung Kritik Debat Pilkada Makassar: Monoton dan Panelis Tersiksa