SuaraSulsel.id - Kapolres Gorontalo Kota AKBP Suka Irawanto melalui Kasat Reskrim Iptu Mohamad Nauval Seno mengatakan, empat terduga pelaku perundungan atau bullying di media sosial TikTok sudah diamankan polisi.
Mengutip gopos.id -- jaringan Suara.com, para pelaku masih tergolong anak dibawah umur.
Korban perundungan juga masih dibawah umur. Dalam melakukan aksinya, empat anak perempuan tersebut sengaja merekam kejadian. Kemudian diunggah ke sosial media TikTok.
“Setelah menerima atas laporan kejadian tersebut pada Kamis (17/3/2022). Tim Rajawali, Resmob Polres Gorontalo Kota yang dibanti Polsek Kota Utara langsung bergerak dan mengamankan empat remaja diduga pelaku bullying,” Kata Iptu Nauval Sabtu (19/3/2022).
Baca Juga: Bikin Melongo, Perahu Bocor Teman Lainnya Panik, Siswa Ini Malah Hormat 'Titanic'
Mantan Kasat Reskrim Polres Gorontalo ini mengatakan, polisi telah meminta keterangan terhadap saksi. Baik itu saksi pelapor, saksi korban, dan juga empat terduga pelaku.
Saat ini empat terduga pelaku sudah diamankan di Mapolres Gorontalo Kota.
Pihak penyidik sudah mengirimkan surat ke Balai Pemasyarakatan (Bapas), untuk melakukan pendampingan terhadap para terduga juga korban.
“Saat ini kasus tersebut sudah dalam tahap penyelidikan oleh unit PPA Satuan Reskrim Polres Gorontalo Kota. Dimana Terduga pelaku dan korban, masih dibawah umur,” pungkasnya.
Baca Juga: Ditonton 9 Juta Kali, Minyak Goreng Kosong Warga Masak Semua Lauk Pakai Pasir
Berita Terkait
-
Menteri PPPA Terenyuh Nonton Rumah untuk Alie: Film Ini Sentuh Luka Tersembunyi Anak Indonesia
-
Viral Aniaya Korban Gegara Dituduh Rebut Pacar, Begini Nasib 3 ABG di Tambora usai Ditangkap Polisi
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin