Fedi Nuril
Ayat-Ayat Cinta bukan film pertama Fedi Nuril. Dia lebih dahulu main dalam film Mengejar Matahari, Janji Joni, Inikah Rasanya Cinta?, Garasi dan Tentang Cinta. Namun, peran Fahri dalam film Ayat-Ayat Cinta, benar-benar melambungkan nama Fedi Nuril pada 2008 lalu.
Rianti Cartwright
Ayat-Ayat Cinta menjadi film keempat dalam perjalanan Rianti. Sebelum itu, Rianti lebih dikenal sebagai VJ MTV Indonesia. Kesuksesan memerankan sosok Aisha membuat karir Rianti semakin naik dan kemudian ditawari untuk bermain dalam sinetron Munajah Cinta.
Carissa Putri
Ayat-Ayat Cinta menjadi gerbang Carissa menuju dunia perfilman, setelah beberapa kali bermain sinetron. Carissa bisa memerankan sosok Maria Kirgiz dengan bagus. Carissa pun kemudian bermain dalam film The Tariz Jabrix 1 dan 2, Catatan (Harian) Si Boy serta Hijab.
Melania Putria Dewita Sari
Melania berperan sebagai Nurul dalam film ayat-Ayat Cinta. Akting dari Putri Indonesia 2002 ini banyak mendapat pujian. Sebelum Ayat-Ayat Cinta, Melania sudah tampil dalam film Tak Biasa, Cinta Silver dan Kerja Jakarta.
Zaskia Adya Mecca
Baca Juga: 4 Rekomendasi Novel Islami dengan Jalan Cerita yang Epik
Zaskia berperan sebagai Noura Bahadur dalam film Ayat-Ayat Cinta. Akting Zaskia banyak mendapat pujian. Setelah film ini, Zaskia kemudian juga terlibat dalam film Doa Yang Mengancam serta Sang Pencerah.
Demikian sinopsis Ayat-Ayat Cinta dan para pemeran utamanya. Film ini masih bisa disaksikan di Viu, Netflix dan Disney+ Hotstar
Kontributor : Lukman Hakim
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Pelajar SMA di Kota Makassar Tewas Kena Tembak
-
'Sudah Lama Saya Marah!', Profesor Unhas Bongkar Sejarah Lahan di Tanjung Bunga
-
Bank Mandiri Resmi Buka Livin Fest 2025 di Makassar, Sinergikan UMKM dan Industri Kreatif
-
GMTD Diserang 'Serakahnomics', Kalla Ditantang Tunjukkan Bukti
-
Dugaan Korupsi Pengadaan Bibit Nanas di Sulsel, Kejati Kejar Dana Rp60 Miliar