SuaraSulsel.id - Lidah buaya punya efek samping sangat berbahaya. Salah satunya efek samping lidah buaya untuk wajah. Kulit Anda bisa memburuk.
Hanya saja, memang selama ini lidah buaya bagus untuk perawatan wajah. Khasiat lidah buaya memang banyak.
Kandungan zinc, sodium, kalium, kromium, kalsium, magnesium, fenol, flavonoid, dan beragam vitamin di dalamnya membuat lidah buaya kerap dijadikan bahan baku kosmetik, skincare ataupun obat.
Walau begitu, kamu juga perlu memperhatikan efek samping lidah buaya untuk wajah, ya! Supaya nggak bingung, berikut Suara.com rangkumkan 3 efek samping lidah buaya untuk wajah yang telah diolah dari berbagai sumber.
Salah satu manfaat lidah buaya yang paling kerap dijumpai adalah digunakan sebagai masker kulit wajah.
Dalam anjurannya, penggunaan masker lidah buaya sebaiknya tidak didiamkan lebih dari lima menit karena hal ini bisa memicu efek samping berupa peradangan, terutama bagi pemilik kulit sensitif.
Jika, kamu mengalami masalah tersebut, segera hentikan penggunaan masker lidah buaya dan berobat ke dokter spesialis kulit untuk mendapat penanganan yang tepat.
2. Memunculkan bintik merah di kulit
Baca Juga: 5 Efek Samping Lidah Buaya Paling Bahaya untuk Manusia
Penggunaan lidah buaya pada kulit sensitif dapat memicu munculnya gatal, ruam, sampai bintik-bintik merah.
Ada cara sederhana cara untuk mengetahui apakah kulit kita tahan dengan kandungan lidah buaya. Sebelum mencoba, kamu bisa terlebih dahulu mengoleskan lidah buaya di bagian belakang telinga untuk melihat efeknya.
3. Kulit gatal
Penggunaan lidah buaya bagi kulit wajah sensitif juga tak jarang membuat kulit menjadi sangat gatal. Oleh karena itu, apabila kulitmu terlihat mulai memerah saat menggunakan lidah buaya, segera hentikan dan bawa ke dokter demi perawatan yang tepat.
Efek samping lidah buaya bagi tubuh
Selain menggunakan gelnya sebagai masker atau skincare lain, tidak sedikit juga orang yang mengkonsumsi lidah buaya. Oh, iya. Perlu diingat bahwa tidak semua orang aman mengkonsumsi tanaman satu ini, ya!
Berita Terkait
-
Oats sebagai Blanket Pelindung Kulit Sensitif ala Harlett
-
Cara Membuat Masker Beras agar Wajah Glowing, Mudah dan Murah Meriah
-
5 Sunscreen Favorit 2025 untuk Kulit Kering dan Berjerawat: Kulit Lembap Tanpa Bikin Breakout Parah!
-
Tak Cuma Proteksi, Ini 3 Physical Sunscreen yang Bikin Kulit Sensitif Jadi Happy!
-
Stop Ruam Popok! 5 Tips Ampuh Pilih Popok Terbaik untuk Kulit Bayi Sensitif
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
PSM Makassar Tanpa Tavares: Siapa Ahmad Amiruddin, Pelatih Interim Juku Eja?
-
Gubernur Sulsel Wajibkan Program MBG Serap Pangan Lokal
-
Benteng Terakhir Runtuh: Saat Ayah Kandung dan Guru Jadi Predator Paling Keji di Makassar
-
Maluku Lakukan Operasi Bypass Jantung Pertama Sejak RI Merdeka
-
Ketua PKK Sulsel Beri Hadiah Rp300 Juta di Jambore PKK 2025