SuaraSulsel.id - Mobil Pajero Sport mengalami kecelakaan tunggal. Menabrak dinding. Diduga pengemudi lepas kendali.
Kejadian ini lantas mengagetkan warga setempat. Kecelakaan terjadi sekira pukul 13.35, di Jalan D.I Panjaitan, Kelurahan Anawai, Kecamatan Wua-Wua, Kamis (16/9/2021).
Pemilik mobil yang enggan disebutkan namanya mengaku salah mengoperasikan mobilnya. Sehingga mobil kehilangan kendali.
"Saya injak gas, setelah itu tidak bisa saya kendalikan. Saat mau ngerem sudah nggak bisa," ujar pemilik mobil kepada Telisik.id -- jaringan Suara.com
Baca Juga: Gabung Petronas Yamaha SRT, Gaji Andrea Dovizioso Setara Harga Puluhan Unit Pajero Sport
Salah satu warga setempat, Darman mengaku kaget atas kejadian ini. Pasalnya, mobil tersebut menabrak dinding tepat berada di depan lapaknya.
"Kan saya lagi duduk tiba-tiba bunyi saja to. Dia parkir di arah sana tiba-tiba dia belok hantam langsung (dinding)," kata Darman.
"Untung dia tidak hantam dalam (lapak cukur rambut), saya lagi duduk-duduk di dalam. Kalau dia hantam dalam saya bisa mati," tambahnya.
Beruntung dalam kejadian ini tidak ada korban jiwa. Atas kejadian ini, bagian depan mobil hancur.
Baca Juga: GIIAS Ditunda, Mitsubishi Pastikan Peluncuran Produk Baru Tetap Berjalan
Berita Terkait
-
Bukan Bull Bar ala Pajero Sport, Pengguna Yamaha Aerox Pilih Gunakan Ini untuk Perlindungan Total
-
Tak Lagi Pakai Mobil China saat Kunjungan Kenegaraan, Prabowo Tunggangi Kendaraan Senilai Puluhan Unit Pajero Sport
-
Inikah Mobil yang Bikin Arafah Dilabrak Tetangga? Pajaknya Ngalahin UMR Jakarta
-
Pajero Sport dan Fortuner Minggir Dulu, Ini SUV Bekas yang Bikin Sopir Makin Ganteng
-
Transformasi Mitsubishi Pajero Sport yang Cocok Untuk Kendaraan Off-Road dan Harian
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan
-
Dua Hari Satu Malam! Perjalanan Ekstrem Antar Logistik Pilkada ke Desa Terpencil di Sulsel
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN