SuaraSulsel.id - Kabar gembira untuk pelajar yang berbakat dalam bidang tarik suara. Khususnya vocal group. Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Paduan Suara Mahasiswa (PSM) Universitas Negeri Makassar (UNM) Pinisi Choir mengadakan Vocal Group Competition dengan total hadiah 15 juta rupiah.
Kompetisi diselenggarakan Pinisi Choir dalam rangka perayaan satu dekade perjalanan UKM PSM UNM Pinisi Choir dengan dukungan penuh dari UNM.
Pinisi Choir merupakan salah satu UKM di Kampus UNM. Fokus pada pengembangan minat dan bakat mahasiswa dalam bidang paduan suara.
UKM PSM UNM Pinisi Choir pertama kali terbentuk pada tanggal 27 November 2011. Seiring berjalannya waktu, tidak terasa UKM PSM UNM Pinisi Choir akan genap berusia 10 tahun.
Baca Juga: UNM Membebaskan UKT Mahasiswa Korban Gempa Sulbar
Selama kurang lebih 10 tahun berlayar, Pinisi Choir telah meraih segudang prestasi pada tingkat Kabupaten/Kota, nasional serta internasional.
Perayaan satu dekade ini Pinisi Choir mengusung tema d’DECADE (Dedication is Incredibly Infinite). Oleh karena itu dalam menyemarakkan ulang tahunnya, PSM UNM Pinisi Choir mengadakan vocal group competition se-SulSelBar dengan total hadiah 15 juta rupiah.
Pendaftaran Vocal Group Competition telah dibuka sejak tanggal 7 Juli 2021 dan berakhir pada 30 September 2021. Dengan ketentuan umum sebagai berikut:
1. Peserta merupakan siswa(i) SMA/SMK/MA wilayah Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat
2. Mematuhi Protokol Kesehatan 3M (menggunakan masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan)
3. Setiap tim membawakan dua jenis lagu, yaitu lagu bebas dan lagu wajib yang akan disediakan oleh panitia.
4. Kompetisi ini akan diadakan pada tanggal 23-24 November 2021
5. Pemenang utama akan tampil pada acara puncak hari lahir Pinisi Choir.
Pendaftaran dapat dilakukan melalui bit.ly/lombavocalgroupharla2021 dan informasi lebih lanjut dapat diunduh pada bit.ly/juklakjuknisharla2021
Bagi kamu siswa(i) SMA/SMK/MA segera daftarkan timmu, tampilkan yang terbaik dan rebut hadiah utamanya.
Berita Terkait
-
Wajibkah Beli Jas Almamater, Debat Sengit Mahasiswa dan Dosen UNM Jadi Sorotan
-
Sudah Lama Tak Masuk Kuliah, Mahasiswi UNM Ditemukan Tewas di Kamar Kost
-
5 Fakta Kondisi Mengenaskan Mahasiswa UNM Tewas Gegara HP Meledak saat Dicas
-
Fakta di Balik Dugem Pesta Sabu Saat Penggerebekan Brankas Narkoba di UNM
-
7 Fakta Penemuan Bunker Narkoba di Kampus UNM, Terhubung ke Lapas
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!
-
Awas! Merek Produk UMKM Bisa Dicuri, Begini Cara Amankan dengan Biaya Murah
-
Euromoney Private Banking Awards 2025 Bukti Keandalan Wealth Management BRI
-
Spekulan Mengintai! Kenaikan Harga Emas Bisa Jadi Bumerang untuk Anda, Ini Kata Ahli