SuaraSulsel.id - Pada Sabtu, 1 Mei 2021 ini merupakan peringatan Hari Buruh Internasional. Biasa disebut juga sebagai May Day oleh masyarakat global, maka dengan adanya inilah terjadi kegiatan yang mengharuskan penutupan jalan.
Polres Metro Jaya menghimbau masyarakat sebaiknya menghindari titik yang rawan. Bahkan pihaknya telah mengunggah foto peta. Untuk jadi panduan sebelum melaksanakan perjalanan.
Penutupan sepanjang Jalan Sudirman hingga Thamrin ini dikarenakan akan berlangsungnya kegiatan mengenai Hari Buruh. Maka dengan memberlakukan alih arus pada pukul 08.00 hingga 19.00 WIB.
Pengumuman tersebut diunggah Polda Metro Jaya, pada akun sosial media Instagram. Bernama @TMCPoldaMetroJaya sebagai pengumuman terbuka.
Dalam keterangannya menyebutkan akan adanya penutupan sembilan buah jalan yang berada di kawasan Monas dan sekitarnya.
Jalan tersebut adalah, Jalan Veteran III, Jalan Merdeka Utara, Jalan Medan Merdeka Selatan, Daerah Sekitar Patung Kuda, Jalan Budi Kemuliaan, Jalan Majapahit, Jalan Abdul Muis dan Jalan Veteran Jaya.
Peringatan Hari Buruh ini berlangsung menjadi 3 titik. Berada depan Kantor Organisasi Buruh Internasional atau ILO yang berada di Jalan MH Thamrin, Kawasan Patung Kuda dan Mahkamah Konstitusi yang berada di Jalan Merdeka Barat.
Maka polisi melakukan mempersiapkan keamanan sebanyak 6.394 personel. Dengan gabungan TNI, Polri dan Aparat Pemerintah Daerah.
Harapannya Peringatan Hari Buruh 2021 kali ini berlangsung aman dan damai, apalagi menilik hari suci Ramadhan ini.
Baca Juga: Buruh Bersama Kapolda Sambangi Gedung MK di Aksi May Day 2021
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Para Gubernur Tolak Mentah-mentah Rencana Pemotongan TKD Menkeu Purbaya
-
Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru Oktober 2025: Flagship Mewah hingga Murah Meriah
-
Kepala Daerah 'Gruduk' Kantor Menkeu Purbaya, Katanya Mau Protes
-
Silsilah Bodong Pemain Naturalisasi Malaysia Dibongkar FIFA! Ini Daftar Lengkapnya
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
Terkini
-
Aspirasi untuk Bakal Calon Rektor Unhas: 'Kampus Berdampak' hingga Kemandirian Finansial
-
Alat Ukur Pedagang Pasar di Kota Makassar Ditera Ulang
-
Viral Bocah SD Bekal Singkong untuk Makan di Sekolah
-
Sarjana Muda Merapat! Magang Gaji Rp3,3 Juta Plus BPJS Sudah Dibuka
-
1,4 Juta Rokok Ilegal Dimusnahkan di Kendari: Negara Rugi Miliaran Rupiah!