SuaraSulsel.id - Nikita Mirzani mengaku mendapat banyak keuntungan materi karena berseteru dengan Rizieq Shihab (HRS).
Setelah namanya disorot publik akibat dianggap menghina HRS. Nikita mendapatkan banyak uang.
Niki, sapaan akrab Nikita Mirzani, blak-blakan mendapat endorse sampai lebih dari setengah miliar rupiah. Bintang film Comic 8 itu memberiahunya saat live di Instagram baru-baru ini.
"Makasih banyak yang sudah nge-viralin gue. Gara-gara masalah itu gue dapat endorse harganya wow banget," kata Nikita Mirzani.
Baca Juga: Polisi Kumpulkan Rekaman CCTV Acara Pernikahan Putri Habib Rizieq
"Kalau kemarin ditotalin harganya sekitar Rp 600 juta," ujarnya lagi.
Sebelumnya, Nikita Mirzani sempat memamerkan jumlah pengunjung Instagramnya selama tujuh hari terakhir sejak dia berseteru dengan pendukung Rizieq Shihab.
Sambil menyebut dirinya sebagai aset negara dan princess, Nikita Mirzani mengungkap ada sekitar 642 juta lebih views IG Story-nya selama seminggu.
"Tuh yang ngelihat Instagram gue lebih dari penduduk yang ada di Indonesia. Masih pengin gue gempur sampai dunia tau? Jangan sampai gue teriak tarik sis semongko ni," tulisnya, Selasa (17/11/2020).
Dengan jumlah tayangan IG Story sebanyak itu, akan sangat mungkin sekali Niki dilirik berbagai pengusaha bisnis-bisnis, terutama online shop untuk mengendorse padanya.
Baca Juga: Hari Ini Gubernur Ridwan Kamil Diperiksa Polisi Buntut Acara Habib Rizieq
Terbukti juga, mulai dari produk skincare, kuliner, fashion hingga jasa penambah follower muncul di Instagram pribadi ibu 3 anak ini.
Berita Terkait
-
Bawaslu RI Periksa 12 Orang Terkait Dugaan Politik Uang di PSU Pilkada Serang
-
Cara Mencairkan Koin Snack Video Jadi Rupiah, Langsung Bisa Buat Jajan
-
Dugaan Politik Uang Terungkap di Cikande Jelang PSU Serang, 2 Perangkat Desa Diduga Terlibat
-
Mau Aman saat Negara Krisis? Kamu Harus Punya Uang Tunai Segini di Rumah
-
Curi Uang Penumpang, Sopir Bus Kehilangan Uang Pensiunan Rp 1,4 Miliar
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar