Scroll untuk membaca artikel
Bangun Santoso | Muhammad Yasir
Kamis, 12 November 2020 | 15:39 WIB
Direskrimum Polda Metro Jaya Kombes Pol Tubagus Ade Hidayat saat masih menjabat sebagai Kapolres Jakarta Selatan

“Ada temannya pelaku yang tunggu di depan dan langsung kabur mereka,” kata saksi yang enggan disebutkan namanya.

Korban disebut-sebut sempat berusaha mengejar pelaku. Namun upaya tersebut tak berhasil lantaran lukanya yang dialami cukup parah sehingga ia segera dilarikan RS Siloam.

Atas kejadian tersebut, juru bicara Appi-Rahman, Fadli Noor, meminta pihak yang berwajib segera menangkap dan mengungkap motif dari pelaku.

“Kami sangat sayangkan kejadian ini, kami meminta Polisi bertindak tegas segera menangkap pelaku,” ucapnya.

Baca Juga: Kampus Luar Negeri Tertarik Meneliti Lorong di Kota Makassar

Load More