SuaraSulsel.id - Sejak terpilih memimpin Golkar Sulsel, Taufan Pawe terus berkunjung dan menyemangati kandidat yang diusung Golkar di daerah yang menggelar Pilkada. Seperti Soppeng, Tana Toraja, Toraja Utara, dan Pangkep.
Taufan Pawe mengaku akan keliling Sulsel untuk menyemangati semua kader yang akan bertarung.
Taufan Pawe mengatakan lebih fokus memenangkan kader- kader Golkar yang maju bertarung di sejumlah Pilkada di Sulsel.
Hari ini Taufan hadir di Barru. Menyemangati pasangan Malkan Amin- Andi Salahuddin Rum, pasangan yang diusung Partai Golkar di Barru.
Baca Juga: Termasuk Mantan Presiden RI, Ini Tim Jurkam Gibran-Teguh
Taufan juga menggelar pertemuan dengan Malkan- Salahuddin bersama Ketua DPD II Partai Golkar Barru M Rum.
Hadir dalam pertemuan itu, Ketua DPRD Sulsel Ina Kartika Sari. Pertemuan santai itu membahas strategi pemenangan menjelang penetapan calon di KPU Barru.
“Kita hadir di Barru untuk memberikan semangat kepada kandidat yang diusung Partai Golkar, intinya kita akan fokus memenangkan semua kandidat yang diusung Partai Golkar di Sulsel,” kata Taufan Pawe, Selasa (22/9/2020).
Ketua DPRD Sulsel, Andi Ina Kartika Sari bersama Ketua DPD 1 Partai Golkar terpilih Taufan Pawe hadir di Barru, untuk menyemangati kader Golkar untuk memenangkan Malkan Amin dan Salahuddin Rum.
Ketua DPRD Sulsel dan Ketua Golkar Sulsel mengaku tidak terusik dengan demonstrasi yang digelar sejumlah kader yang mengatasnamakan Angkatan Muda Partai Golkar Sulsel di Kantor DPD I Partai Golkar.
Baca Juga: Rizieq Tolak Pilkada, PKS: Seruan Boikot atau Menunda Suatu Keniscayaan
Berita Terkait
-
12 Tewas dan Ratusan Terluka: Polisi Tuding Bentrok Pilkada di Pucak Jaya Ditunggangi OPM
-
Bentrokan Buntut Pilkada Puncak Jaya Kembali Pecah: 59 Terluka, Diduga Ada Keterlibatan KKB
-
Golkar Minta Isu Perselikuhan Ridwan Kamil Tak Diangkat ke Ranah Publik: Masyarakat Jangan Menjudge
-
Soal Ridwan Kamil Diterpa Isu Perselikuhan, Golkar Ngaku Prihatin: Semoga Beliau Diberi Kesabaran
-
Karier Ridwan Kamil yang Diterpa Isu Selingkuh, dari Gubernur hingga Pejabat Golkar
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Rahasia Desa Wunut Klaten Berdaya dengan BRI dan Sejahterakan Warganya
-
Mudik Nyaman Tanpa Khawatir! Ini Upaya Polres Majene Jaga Rumah Warga Selama Libur Lebaran
-
Drama PSU Palopo: Bawaslu Desak KPU Diskualifikasi Calon Wakil Wali Kota?
-
Berpartisipasi dalam BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Minyak Telon Lokal Kini Go Global
-
Primadona Ekspor Sulsel Terancam! Tarif Trump Hantui Mete & Kepiting