Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Yunus
Kamis, 13 Maret 2025 | 08:42 WIB
Ilustrasi: Personel Polrestabes Semarang usai menjalani sidang KKEP di Mapolda Jateng, Semarang [Suara.com/ANTARA]

"Untuk Kasat Narkoba AKP Aswar dinonaktifkan dari jabatannya dan digantikan oleh mantan Kapolsek Barebbo AKP Irwandi," ujarnya.

Sebelumnya, percakapan tangkapan layar antara AKP Anwar dengan pihak keluarga tersangka meminta uang beredar luas di medsos.

Dalam percakapan itu, oknum Polri ini meminta uang damai agar prosesnya tidak dilanjutkan ke tingkat Polda.

Semula Rp70 juta lalu meminta tambahan Rp10 juta, totalnya Rp80 juta. Namun belakangan uang yang diminta tidak kunjung diberikan, tapi malah viral di media sosial.

Baca Juga: Siapa Pembunuh Pengacara Rudi S. Gani? Polisi Sisir Saksi dan Sita Senapan Angin di Bone

Load More