SuaraSulsel.id - Pemerintah kota Makassar bekerjasama dengan Kedutaan Besar Arab Saudi menggelar acara buka puasa massal di Pantai Losari, Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Buka puasa sepanjang 2,1 kilometer (km) itu bahkan mendapatkan piagam penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MuRI) sebagai buka puasa terpanjang di Indonesia, Rabu, 13 Maret 2024.
Wali kota Makassar Mohammad Ramdhan Pomanto mengatakan buka puasa tersebut diinisiasi oleh Kedutaan Arab Saudi dan diselenggarakan di kota Makassar.
Mereka menyiapkan takjil dan makanan berbuka puluhan ribu paket lebih jumlahnya.
Baca Juga: Waktu Imsak Kota Makassar dan Sekitarnya, Kamis 14 Maret 2024
Salah satu menu untuk berbuka adalah kurma dari Raja Salman bin Abdulaziz Al-Saud.
Seperti diketahui, raja Arab Saudi itu menyumbangkan 20 ton kurma dan 150 boks makanan buka puasa untuk warga Muslim yang ada di Indonesia.
"Dosnya itu langsung mereka yang preparasi langsung, mereka pesan dan sterilisasi semua. Itu (jumlahnya) 10.000 (box) tapi karena ini undangannya terbuka, kami takut berlebih jadi kami siapkan 5.000 box makanan cadangan," ujar Danny.
Kata Danny, ini jadi salah satu kehormatan bagi kota Makassar dan akan menjadi berkah bagi warga.
"Buka puasa ini bukan hanya pemecahan rekor Muri, tapi ini adalah berkah bagi kota Makassar," ucapnya.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Kabupaten Bone dan Sekitarnya, Rabu 13 Maret 2024
Sementara, dalam kesempatan tersebut, Atase Keagamaan dan Pendidikan Kedutaan Arab Saudi Syekh Ahmed turut menyampaikan salam dan ucapan selamat menjalankan ibadah bulan suci Ramadhan kepada umat Muslim di Kota Makassar.
Berita Terkait
-
Arab Saudi Tertarik Bisnis Mineral di Indonesia
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Masuki Babak 4 Besar, Tim Mana yang Paling Lemah di Semifinal Piala Asia U-17?
-
Predator Anak di Makassar Ditangkap! Polisi Temukan Bukti Mengerikan
-
Piala Asia U-17 2025: Jepang Gugur di Drama Adu Penalti, Arab Saudi Lolos ke Semifinal
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia