SuaraSulsel.id - Kontestan Liga 2 2023/2024, Malut United resmi mendatangkan eks kapten Persebaya Surabaya, Alwi Slamat. Ia dikontrak setelah hengkang dari tim Bajul Ijo jelang berakhirnya putaran pertama Liga 1 2023/2024.
Kepastian kedatangan Alwi Slamat diumumkan langsung lewat akun Instagram Malut United.
"Dari Tulehu untuk Malut United," tulis klub di akun Instagram @malutunitedfc.
"Alwi Slamat akan memperkuat Malut United FC dalam lanjutan Pegadaian Liga 2 2023-2024," lanjut unggahan tersebut.
Sebelumnya, kabar hengkang Alwi Slamat sudah diumumkan lewat Instagram Persebaya Surabaya.
"Terima Kasih Alwi Slamat," tulis akun Persebaya.
"Perjalanan Alwi Slamat bersama Persebaya harus berakhir di tengah musim 2023/2024," lanjut unggahan tersebut.
Pemain kelahiran Tulehu, Maluku Tengah tersebut bergabung dengan Persebaya pada musim 2019. Dia didatangkan dari PSMS Medan saat itu.
Alwi Slamat di Persebaya pernah didapuk menjadi kapten. Klub mendoakan yang terbaik untuknya.
"Terima kasih Capt, sukses selalu di mana pun berada. Forever Green," tulis akun tersebut lagi.
Berita Terkait
-
BREAKING NEWS! Alwi Slamat Tinggalkan Persebaya Surabaya, Ini Klub Barunya
-
3 Penyerang Asing yang Terancam Ditendang Klubnya pada Putaran Kedua Liga 1 2023, Ada Sriker Persija Jakarta
-
Jeblok dalam 3 Laga Terakhir, Josep Gombau Minta Persebaya Surabaya Bangkit di Derby Jatim
-
Bertandang Ke Kediri, Persebaya Surabaya Incar Kemenangan Jelang Paruh Musim
-
Senang Tandem dengan Kadek Arel di Lini Pertahanan Bali United, Jajang Mulyana: Dia Pemain Bagus dan Berbakat
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Kisah 6 Orang Makassar Tewaskan 300 Tentara di Thailand
-
Hamil Muda Jualan Skincare Ilegal, IRT di Kendari Terancam 12 Tahun Penjara
-
902 Siswa Disabilitas Dapat Bantuan Tabungan Pendidikan dari Gubernur Sulsel
-
387 Eks Penderita Kusta Makassar Terima Bantuan Pemprov Sulsel
-
PSM Makassar Usung 'Siri na Pacce' Lawan Persik Kediri: Misi Bangkit dari Keterpurukan!