SuaraSulsel.id - Prakiraan cuaca Sulawesi Barat dan Sekitarnya, Senin 5 Desember 2022:
- Pagi Hari : Cerah-berawan.
- Siang dan Sore Hari : Berawan. Berpotensi hujan ringan di wilayah Kab. Mamuju Tengah dan Mamuju. Berpotensi hujan sedang di wilayah Kab. Polewali Mandar dan Mamasa.
- Malam Hari : Berawan. Berpotensi hujan ringan di wilayah Kab. Polewali Mandar dan Mamuju. Berpotensi Hujan sedang di wilayah Kab. Mamasa dan Pasangkayu. Berpotensi Hujan lebat di wilayah Kab. Mamuju Tengah.
- Dini Hari : Berawan. Berpotensi hujan ringan di wilayah Kab. Mamuju dan Mamuju Tengah. Berpotensi Hujan sedang di wilayah Kab. Majene, Pasangkayu, dan Polewali Mandar.
- Suhu Udara : 22 - 31°C.
- Kelembapan Udara : 65 - 95%.
- Angin : Barat Daya - Barat Laut, 2 - 10 km/jam.
- Peringatan Dini :
Waspada potensi hujan dengan intensitas sedang-lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada malam hari di wilayah Kab. Mamuju (Kalumpang dan Bonehau), Mamuju Tengah, dan Pasangkayu (Dapurang, Sarudu, Duripoku, Baras, Bulutaba, dan Larangang).
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sulawesi Barat, Kamis 1 Desember 2022: Waspada Angin Kencang di Majene
Prakirawan Cuaca, BMKG Tampa Padang
Dibuat : 04 Desember 2022, 14.30 WITA
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Gubernur Sulsel Bantu Rp5 Miliar untuk Perbaikan Jalan ke Ponpes DDI Mangkoso Barru
-
Makassar Gigit Jari? Dana Triliunan Proyek PSEL Terancam Melayang
-
Terungkap! Tambang Emas Raksasa di Sulawesi: Cadangan 7 Juta Ounce
-
Anak Panah Bersarang di Kepala Pemuda Makassar, Begini Respon Polisi
-
Harga Emas Bikin Pusing Calon Pengantin? Ini 4 Alternatif Cincin Nikah Kekinian