SuaraSulsel.id - Kompol Irwan Tahir, Kapolsek Tamalate mengungkapkan, dua remaja tewas bersimbah darah di Jalan Metro Tanjung Bunga Makassar diduga mengalami kecelakaan. Saat dikejar oleh orang tak dikenal.
Mengutip Telisik.id -- jaringan Suara.com, salah satu korban memiliki identitas warga Jalan Pampang, Kelurahan Pampang, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar.
“Benar ada dua remaja ditemukan tewas di pinggir jalan poros Metro Tanjung Bunga Makassar,” kata Kompol Irwan Tahir.
Saksi mata bernama M Iksan mengatakan, korban berboncengan dikejar oleh pengendara motor dari arah selatan Jembatan Barombong dengan kecepatan tinggi.
Baca Juga: Pakar Dermatologi Makassar Sarankan Agar Lansia Mandi Maksimal 5-10 Menit
“Saya lihat dari arah selatan Jembatan Barombong. Korban berboncengan dikejar oleh pemotor dengan kecepatan tinggi,” kata Iksan.
Kedua korban ditemukan oleh pengguna jalan dalam kondisi sudah tidak bernyawa di pinggir got di Jalan Metro Tanjung Bunga, Makassar, sekitar pukul 22:50 Wita, Rabu (2/11/2022).
"Tidak lama setelah itu, saya mendengar suara seperti orang terjatuh atau tabrakan. Sehingga saya memanggil teman dan mengajaknya untuk datang ke lokasi, dan ternyata di lokasi tersebut sudah banyak orang mengerumuni korban,” katanya.
Saksi mata yang berada tidak jauh dari lokasi kejadian mengatakan, motor yang mengejar kedua korban adalah motor Yamaha Nmax.
"Yang saya lihat, motor Nmax yang mengejarnya dan kencang sekali larinya,” pungkasnya.
Baca Juga: Satu Remaja Tewas Dalam Tawuran di Jalan Sinassara Kecamatan Tallo Makassar
Warga dan pengguna jalan yang menyaksikan kedua korban yang tergeletak di samping got tersebut, lansung mengangkat naik ke pinggir jalan.
Berita Terkait
-
Predator Anak di Makassar Ditangkap! Polisi Temukan Bukti Mengerikan
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
-
Viral! Banyak Pengendara Lawan Arah, Wali Kota Makassar Marah-marah
-
Mira Hayati Tidak Dipenjara di Sel, Nikmati 'Kebebasan' Meski Rugikan Ribuan Orang
-
Harga Tiket Kapal Laut Makassar-Surabaya April 2025 dengan Jadwal Terbaru
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
-
Dear Pak Prabowo! Orang RI Kini Cemas, Mau Belanja Kudu Mikir 1.000 Kali
-
Weton Rabu Pon Menurut Primbon Jawa: Karakter, Pantangan, dan Tips Menghindari Kesialan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
Terkini
-
Bos Uang Palsu UIN Alauddin Annar Sampetoding Dilimpahkan ke Kejaksaan
-
37 Warga Sulsel Ditangkap di Tanah Suci: Pelajaran Pahit Haji dengan Visa Ziarah
-
Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025, BRI Siap Proaktif dalam Pelayanan Haji
-
Pimpin PERBANAS, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
SPMB 2025 Sulsel: Kuota Domisili Berkurang, Afirmasi Ditambah