SuaraSulsel.id - Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup merilis surat pemberitahuan berdasarkan keputusan nomor SK.533/MENLHK/PSKL/PSL.3/5/2002 perihal penerima penghargaan Kalpataru tahun 2022.
Ditandatangani Direktur Jendral Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan Bambang Supriyanto.
Warga Sulsel mendapatkan penghargaan Kalpataru dari kementerian tersebut. Atas nama Rasely Sinampe pendeta Gereja Toraja.
Rasely dinyatakan sebagai salah satu dari 10 penerima penghargaan Kalpataru pada kategori pembina lingkungan hidup.
Baca Juga: Jalan Tun Abdul Razak Akan Diperbaiki, Pemprov Sulsel Lelang Proyek Tahun Ini
Berdasarkan SK tersebut, 10 peraih Kalpataru ini, Rasely masuk kategori pembina lingkungan.
Informasi yang diperoleh tahun 2022 ini adalah untuk ketiga kalinya secara berturut-turut warga Sulsel mendapatkan Kalpataru.
“Itu artinya, kita (Sulse) hatrik peroleh Kalpataru dari Kementerian Lingkungan Hidup,” ujar Kabid Penataan dan Peningkatan Kapasitas Lingkungan Hidup, Andi Baso Pangeran, Sabtu (4/6/2022).
Sebelumnya, tahun 2020, peraih Kalpataru atas nama Saraba kategori pengabdi lingkungan. Sedangkan untuk tahun 2021 ada dua nama atas nama Darmawan Denassa dari Kabupten Gowa kategori perintis lingkungan dan Ali Topan penghargaan khusus pemuda inspiratif untuk advokasi lingkungan.
“Sekali lagi Kalpataru sudah tiga tahun Sulsel berturut-turut,” tambah Andi Baso Pangeran.
Sementara itu dihubungi secara terpisah Kepala Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup Sulawesi Selatan Hasbi Nur turut mengapresiasi penghargaan Kalpataru yang diterima Pendeta Rasely Sinampe.
Berita Terkait
-
Pulau Gusung Toraja, Destinasi Wisata di Polewali Mandar dengan Pesona Pasir Putih Menawan
-
Desa Wisata di Toraja Utara Masuk Kandidat ADWI 2024, Potensi Majukan Sektor Ekonomi
-
Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2024, KLHK Gelar Penghargaan Kalpataru
-
Budidaya Udang Modern, Pemprov Sulsel Kolaborasi dengan PT Bomar
-
Jadi 3 Orang, Korban Meninggal Dunia Akibat Tanah Longsor di Toraja Utara
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin