SuaraSulsel.id - Indonesia merupakan negara dengan seni musik yang beragam dan berbagai genre. Salah satu genre lagu yang populer khas Indonesia adalah lagu dangdut.
Lagu Indonesia yang populer saat ini adalah Tepung Kanji. Lagu ini merupakan lagu Indonesia. Tepung Kanji atau Aku Ra Mundur Dek adalah lagu bahasa Jawa yang dibawakan oleh Syahiba Syaufa bersama James AP selaku penulis lagu.
Lagu ini rilis pada tanggal 29 Agutsus 2020 di kanal Youtube Syahiba Saufa Official. Lagu ini juga memiliki Music Video yang telah dinikmati 15 juta penikmat musik.
Lagu Tepung Kanji juga kerap dinyanyikan kembali oleh penyanyi Indonesia seperti Via Vallen, Denny Caknan, dan Happy Asmara.
Syahiba Saufa yang membawakan lagu ini mengawali karirnya sebagai penyanyi dangdut asal Banyuwangi.
Ia lahir pada tahun 1996. Saat ini ia aktif bernyanyi di Indonesia dengan genre lagu lagu dangdut. Oleh karena itu, berikut lirik lagu Tepung Kanji:
Mas.. aku pingin cerito
Tentang kita berdua
Wong tuoku ora setuju
Baca Juga: Lirik Lagu Tepung Kanji Aku Ra Mundur Dek yang Dinyanyikan Syahiba Syaufa
Yen kowe lan aku bersatu..
Kondomu marang aku
Kuwe bakal berjuang
Pengengatku marang sliramu
Ojo sampek.. salah dalan
Aku ra mundur dik
Berita Terkait
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
Review Lagu Aperture Harry Styles: Makna di Balik Metafora Cahaya dan Kejujuran
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Tak Diberi Tulang Lagi Dipastikan Bukan Lagu Kuburan Band
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Putri Dakka Bantah Jadi Tersangka, Akan Laporkan Penyidik ke Propam
-
Kaesang Tiba di Makassar, Siap Sulap Sulawesi Jadi Kandang Gajah
-
Putri Dakka Tersangka Kasus Apa? Ini Penjelasan Polda Sulsel
-
Alasan Polda Sulsel Hentikan Kasus Rektor UNM Non aktif
-
Kemenhub: Pesawat Smart Air Mendarat Darurat Karena Gangguan Mesin