SuaraSulsel.id - Jadwal Imsak Makassar hari ke-5 Ramadhan 1442 Hijriah, Sabtu 17 April 2021 kurang lebih masih sama dengan hari sebelumnya.
Sahur merupakan aktivitas yang sangat dianjurkan saat menjalankan ibadah puasa. Setiap umat muslim yang berpuasa dianjurkan makan sahur.
Karena dalam setiap makanan sahur terkandung berkah. Sahur juga penting agar tidak terlalu lemah saat berpuasa seharian.
Mengutip dari Kementerian Agama RI, Jadwal Imsak Makassar dan sekitarnya untuk hari Sabtu 17 April 2021 atau hari ke-5 Ramadhan adalah sebagai berikut :
Baca Juga: Tanya Kilat Seputar Islam: Hikmah Jalani Puasa di Tengah Pandemi
IMSAK
04:37
SUBUH
04:47
TERBIT
05:59
DUHA
06:27
ZUHUR
12:05
ASAR
15:23
MAGRIB
18:05
ISYA'
Menghutip dari telisik.id -- jaringan Suara.com, untuk tetap menghidangkan makanan lezat di saat sahur, anak kos yang hidup jauh dari orang tua biasanya memutar otak agar bisa membuat menu yang sehat, enak, namun tetap terjangkau.
Salah satu pilihannya adalah tempe goreng. Selain rasanya lezat, pembuatannya praktis dan mudah, harganya juga tergolong murah.
Salah seorang anak kos di Kota Kendari Kasmin, mengatakan, tempe goreng merupakan makanan favoritnya di saat sahur, karena tempe mengandung banyak vitamin.
"Kenapa saya memilih tempe goreng, karena saya sangat suka. Pembuatannya gampang, harganya juga terjangkau," ujar Kasmin, Jumat 16 April 2021.
Baca Juga: Ifan Seventeen Kritik Pemkot Serang soal Larang Resto Buka Siang Hari
Kasmin mengatakan, perpaduan antara tempe goreng dengan nasi panas memberikan kenikmatan tersendiri. Selain mengenyangkan, harganya tidak menguras kantong.
Berita Terkait
-
BRI Liga: Borneo FC Harus Puas Berbagi Poin, PSM Makassar Nyaris Gigit Jari
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Bolehkah Puasa Syawal Dulu Baru Qadha Ramadhan? Ini Ketentuannya
-
Transaksi Paylater Kredivo Naik 10% saat Ramadhan 2025, Didominasi Usia 30 Tahun ke Atas
-
Predator Anak di Makassar Ditangkap! Polisi Temukan Bukti Mengerikan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia