Scroll untuk membaca artikel
Sapri Maulana
Sabtu, 03 April 2021 | 13:25 WIB
Pelajar merakit alat pendeteksi COVID-19 karya Universitas Gadjah Mada GeNose C19 di SMK SMTI Yogyakarta, Rabu (3/3/2021). ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko

"Bagi masyarakat yang ingin dideteksi melalui alat Genose harus lebih dulu mengikuti anjuran. Yaitu tidak merokok, tidak makan dan tidak menggunakan wangian (parfum) setengah jam sebelum menggunakan alat. Kalau semua terpenuhi, setengah jam kemudian diambil hembusan nafas. Hasilnya bisa kelihatan setelah dua menit," ungkap Darwis.

Load More