SuaraSulsel.id - Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Gowa Alimuddin Tiro mengatakan akan memberikan tindakan kepada sejumlah selebriti instagram atau selebgram.
Alimuddin akan melakukan pemanggilan dan meminta keterangan terkait aksi para selebgram. Diduga telah melanggar protokol kesehatan.
"Saya barusan melihat, tentu kalau pelanggaran Prokes (protokol kesehatan), tetap kita tindak lanjuti, Insya Allah, mungkin hari ini," kata Alimuddin Rabu (17/2/2021).
Sebelumnya aksi selebgram asal Makassar viral dan menjadi perbincangan publik. Khususnya di dunia maya.
Baca Juga: Tinggalkan PSM demi Ansan Greeners, Asnawi: Saya Merasa Tak Ada Beban
Para selebgram dalam video yang beredar terlihat joget-joget. Tapi diduga mengabaikan protokol kesehatan pencegahan Covid-19.
Mengutip dari KabarMakassar.com -- jaringan suara.com , video yang dibagikan di laman story akun Instagram @misceska, terlihat tak ada satu pun dari mereka dalam video yang jaga jarak dan memakai masker. Mereka terlihat asik berjoget.
Story Instagram yang menampilkan kerumunan itu disebut terjadi di salah satu vila di Malino, Kecamatan Tinggimoncong, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.
Unggahan video instastory Instagram mereka sudah ditelusuri oleh pihak Satgas Covid-19.
Alimuddin bilang, Satpol PP akan berkoordinasi dengan Gugus Tugas Covid-19 setelah bertemu dengan yang bersangkutan.
Baca Juga: Garuda Indonesia Mendarat Darurat karena Mesin Rusak, Penumpang Selamat
"Kita berkoordinasi dengan tim gugus tugas dengan langkah-langkah apa yang akan kita lakukan terkait dengan adanya postingan di sosmed milik selebgram," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Sering Dicap Mahal, Fuji Blak-blakan Pasang Tarif Berbeda untuk Endorse UMKM
-
Mira Hayati Tidak Dipenjara di Sel, Nikmati 'Kebebasan' Meski Rugikan Ribuan Orang
-
Harga Tiket Kapal Laut Makassar-Surabaya April 2025 dengan Jadwal Terbaru
-
Kandaskan CAHN FC, PSM Buka Kans Akhiri Titel Juara Bertahan Puluhan Tahun Wakil Singapura
-
Hina Indonesia Negara Miskin, Anco Jansen Kini Semprot Mees Hilgers Cs
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
Terkini
-
Menteri Pertanian: Petani Kakao, Cengkeh, dan Kelapa Senang Kalau Krisis Ekonomi
-
Mau Sukses dan Jadi Orang Kaya? Menteri Pertanian: Hindari Kebiasaan Mengeluh
-
Haji Mabrur: Lebih dari Sekadar Ritual, Tapi Perjalanan Menyucikan Jiwa
-
Tidak Cukup Niat, Ini 3 Kemampuan Wajib Dimiliki Jemaah Haji
-
Insentif Guru Besar Unhas Naik Jadi Rp5 Juta