SuaraSulsel.id - Hetty Koes Endang bukan hanya dikenal sebagai penyanyi dangdut legendaris, tapi juga sering diundang menjadi juri di ajang pencarian bakat artis dangdut.
Adanya Bintang Suara sebagai wadah pencarian bakat penyanyi dangdut, disambut baik Hetty Koes Endang.
Pelantun "Berdiri Bulu Romaku" ini mengatakan ajang tersebut perlu dilestarikan.
"Karena bunda sering menjadi juri, jadi sangat mendukung ajang pencarian bakat ini. Semoga terus ada," kata Hetty Koes Endang ditemui Suara.com di kawasan Mampang, Jakarta Selatan pada Kamis (26/11/2020).
Baca Juga: Halo Dangduters, Ditantang Bu Kades Cantik Ikut Bintang Suara Nih, Kuy Lah!
Sebab bagi Hetty Koes Endang ajang ini harus selalu ada. Mengingat begitu banyak orang-orang berbakat di Indonesia.
"Indonesia ini mempunyai bibit-bibit unggul. Apalagi mereka yang punya suara bagus," terang Hetty Koes Endang.
Selain juri D'Academy ini, pedangdut yang juga mendukung acara Bintang Suara adalah Inul Daratista.
Ia berpesan kepada calon bintang agar mengutamakan kemampuan untuk berprestasi. Bukan menjual sensasi demi dikenal banyak orang.
"Yang penting punya kualitas. Bukan hanya sensasi tapi prestasi yang harus dibangun," terang Inul Daratista.
Baca Juga: Wargi Jabar Bisa Jadi Artis Dangdut Sukses via Bintang Suara, Ini Syaratnya
Senada dengan pemilik Goyang Ngebor, Dewi Perssik menyarankan penyanyi dangdut masa depan yang lahir dari Bintang Suara harus punya kepribadian baik.
Berita Terkait
-
Ada Peluang Karakter Rizal Maduma yang Diperankan Dwi Sasono Jadi Spin-Off Mendadak Dangdut
-
Trailer Mendadak Dangdut Versi Baru Resmi Dirilis, Anya Geraldine Menyamar Jadi Pedangdut Pantura
-
Wika Salim Bantah Hidungnya Hasil Operasi: Bukan Oplas Tapi Ketok Magic
-
Ada Peran Keanu Angelo di Balik Keputusan Anya Geraldine Bintangi Film Mendadak Dangdut
-
OM Lorenza: Pelipur Lara Kala Indonesia Tidak Baik-Baik Saja
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia