SuaraSulsel.id - Viral di media sosial, rekaman CCTV aksi pencurian berkedok minta sumbangan yang dilakukan oleh seorang pria.
Pelaku berhasil menggasak laptop dari rumah warga yang disambanginya.
Rekaman CCTV itu salah satunya dibagikan oleh pimilik akun Instagram @ndorobeii, Rabu (26/8/2020).
"Maling berkedok minta sumbangan terekam cctv," tulisnya seperti dikutip Suara.com.
Baca Juga: Polisi Persilakan Pihak RS Lapor Bila Ada Pasien COVID-19 Meninggal Dunia
Dalam rekaman berdurasi satu menit 42 detik itu terlihat seorang pria yang memakai baju koko dan peci mendatangi salah satu rumah warga.
Ia membawa tas yang diduga digunakan untuk menaruh sumbangan warga. Setelah membuka gerbang, pelaku menuju pintu depan dan memanggil pemilik rumah.
Sembari menunggu respons pemilik rumah, pria itu menunjukkan gelagat mencurigakan. Ia melihat kondisi sekitar perumahan yang tampak sepi.
Tak beberapa lama, pelaku kembali mendekati pintu. Setelah memastikan keadaan aman, ia kemudian masuk ke rumah warga tadi.
Selang beberapa menit kemudian, pelaku tampak menenteng laptop dari dalam rumah dan membawanya kabur.
Baca Juga: Satu Orang Jadi Tersangka Jemput Paksa Jenazah Positif Corona di Batam
Dari keterangan yang ditulis pengunggah video, insiden pencurian itu terjadi di belakang masjid Jami Sei Jingah, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Senin (24/8) sekitar pukul 13.07 pagi.
Berita Terkait
-
Kalsel Selamatkan Ikan Lokal: 36.000 Benih Ditebar! Ini Dampaknya Bagi Anda
-
Femisida Intim di Balik Pembunuhan Jurnalis Juwita oleh Anggota TNI AL
-
Pembunuhan Jurnalis Juwita: Denpom AL Balikpapan Bergerak Cepat, Motif Pembunuhan Masih Misteri
-
Pembunuhan Jurnalis Kalsel: KSAL Jamin Transparansi Proses Hukum Oknum TNI AL
-
Gempar Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil, Pengacara Sebut Ada Upaya Pembunuhan Karakter
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia